humas@ic.sch.id
021-7563578

Data Berita Sekolah

Berikut ini adalah data Berita dari MAN IC

img

ASESMEN MADARASAH 2024

6 March 2024    56     380

Kegiatan Asesmen Madrasah (AM) 2024 merupakan ujian terakhir yang harus ditempuh oleh seluruh siswa siswa kelas XII. Kegiatan ini sendiri berlangsung mulai dari Senin, 4 Maret 2024 sampai dengan Jumat, 15 Maret 2024.

Baca Selengkapnya


img

Siswa Filipina di MAN Insan Cendekia Serpong

8 August 2023    102     670

MAN Insan Cendekia Serpong menerima siswa dari luar negeri, tepatnya dari Filipina. Mereka berjumlah empat orang, terdiri dari dua putra dan dua putri, yang insyaAllah akan menjalani masa pendidikan selama tiga tahun.

Baca Selengkapnya


img

Malam Demo Ekstrakurikuler

28 July 2023    117     454

Siswa MAN Insan Cendekia Serpong berkumpul di PPT (Pusat Pembelajaran Terpadu). Mereka datang selepas isya untuk menyaksikan demo ekstrakurikuler (eskul) dari beragam kegiatan nonakademik.

Baca Selengkapnya


img

Outbound Matsama 2023

20 July 2023    69     355

Salah satu kegiatan yang dilakukan dalam Matsama (Masa Ta’aruf Siswa Madrasah) 2023 MAN Insan Cendekia Serpong adalah Outbound. Kegiatan itu berisi perjalanan longmarch dengan materi-materi permainan tim dan dilaksanakan outdoor di luar kampus

Baca Selengkapnya


img

Pembukaan Matsama Al-Lail

17 July 2023    80     339

Setelah upacara bendera selesai kegiatan dilanjutkan dengan pembukaan Masa Ta’aruf Siswa Madrasah atau lebih dikenal dengan Matsama

Baca Selengkapnya


img

Penyambutan Siswa Baru Angkatan 29

15 July 2023    70     520

Sabtu 15 Juli 2023, MAN Insan Cendekia Serpong menyambut siswa baru kelas X, Angkatan 29. Pada hari ini siswa datang bersama orang tua, mulai dari pagi hari, bahkan ada yang sejak subuh.

Baca Selengkapnya


img

Sebanyak 78% Siswa MAN IC Serpong Lulus SNBT 2023

22 June 2023    446     2363

Selasa, 20 Juni 2023 pengumuman SNBT (Seleksi Nasional Berbasis Tes) yang merupakan salah satu jalur utama calon mahasiswa untuk masuk pada PTN Akademik, PTN Vokasi, dan Perguruan Tinggi Keagamaan Agama Islam Negeri (PTKIN) diumumkan oleh panitia nasional.

Baca Selengkapnya